Pojok Belajar CSO bersama Re.Search kembali hadir dengan rangkaian kegiatan pelatihan peningkatan kapasitas dan pengetahuan kawan-kawan NGO/CSO. Kali ini, kita akan membedah regulasi terkini perpajakan bagi NGO/CSO dan membantu kamu dalam menyusun laporan pajak PPh Pasal 21 dan PPh Badan untuk organisasi.
Kegiatan pelatihan ini akan dilaksanakan secara tatap muka (luring) di Jakarta pada:
Hari/Tanggal : Rabu - Jumat / 20 - 22 November 2024
Pukul : 09.00 - 16.30 WIB
Tempat Kegiatan : Akan kami informasikan di email selanjutnya.
Apa saja yang akan kamu pelajari?
- Meningkatnya pemahaman terkait regulasi perpajakan terkini di Indonesia (per 1 Januari 2024) dan pelaporan SPT
- Tahunan PPh Badan tahun buku 2023.
- Meningkatnya kemampuan teknis dalam menyusun dokumen laporan perpajakan sesuai dengan entitas organisasi.
- Metode pelatihan interaktif dengan alat bantu praktis dan materi belajar yang komprehensif.
Apa saja benefit yang akan diperoleh?
- Dibimbing mentor berpengalaman
- Akses ke materi dan modul
- E-Sertifikat
- Konsumsi
Segera amankan kursimu karena kuota peserta TERBATAS!
Untuk pendaftaran, dapat dilakukan melalui tautan berikut:
bit.ly/RS-Pajak2024
Want to receive push notifications for all major on-site activities?